Minggu lalu aku dan keluarga ada acara keluarga di Jogja. Kami di sana selama 4 hari 3 malam. Menginap di dua hote. Pertama di Hotel Asih dan di hari ketiga dan keempat di hotel Rumput. Watunya cukup lama, bukan? hahaha. Tapi entah karena nggak perhitungan banget waktu trip kemarin, jalan-jalannya kurang efisien, huhu. Disamping itu kan memang ada acara keluarga yang utama itu, jadi nggak pure ke Jogja untuk jalan-jalan sajah.
Beberapa tempat khas yang kukunjungi di Jogja:
1. Malioboro tentunya. Kkk~
2. Lingkungan keraton
3. Borobudur. Well ini bukan di Yogyakarta nya, tapi karena bersebelahan kota ya sudah, kita kesana, karena hari terakhir nggak jelas mau kemana. Sebenarnya ini bisa diganti ke museum tapi ya gitu deh.
Udah, itu doang, dan agak kecewa karena aku nggak sempat ke beberapa tempat yang aku penginin banget, like:
1. Hutan pinus. Well, ini memang nggak 'sedekat itu' jadi let it go. Walaupun ya cukup ngenes membayangkannya karena pengin aja gitu. Hehe
2. Museum Dharma Wiratam (museum Pusat TNI AD Yogyakarta). Ini 'sedekat itu' sama hotelku tapiii karena memang nggak ada yang minat ke sana kecuali aku, jadi mengesampingkan ingin ke sana. Baru berasa sedihnya saat pulang dari Borobudur di hari terakhir.
Foto menyusul. Buru-buru berangkat kantor. hihi
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
-
Saya mengalami kasus ini setelah inject tinta di cartridge hitam saya. Printer saya ini tipenya canon mp 258. Setelah isi tinta (dan memang...
-
Well, keluarga besar ibuku cukup dekat ikatannya. Jumlah kamipun banyak. Jadi rame banget deh. Yaa, walaupun jaman sekarang nggak serat jama...
-
Dalam pernikahan suku Bima, salah satu suku di Provinsi Nusa Tenggara Barat, ada suatu rangkaian acara adat/budaya khusus dalam prosesi me...
No comments:
Post a Comment